Polisi Tetapkan Gisel Jadi Tersangka, Ini Komentar Roy Marten

- 31 Desember 2020, 16:04 WIB
Aktor senior Roy Marten.
Aktor senior Roy Marten. /Instagram.com/@roymarten5213

PR DEPOK - Akhir-akhir ini nama Gisella Anastasia ramai diperbincangkan publik karena kasus video asusilanya yang tersebar di media sosial.

Kemudian nama Gisel menjadi trending setelah ditetapkan menjadi tersangka oleh kepolisian atas kasus video tersebut.

Selain Gisel, Michael Yukinobu Defretes juga ditetapkan sebagai tersangka karena menjadi pemeran bersama Gisel dalam video itu.

Baca Juga: Dukung Pemerintah Bubarkan FPI, Ferdinand Hutahaean: Terima Kasih Sudah Tegas Lindungi Negara

Usai ditetapkan sebagai tersangka, banyak rekan artis yang memberikan dukungan serta semangat pada Gisel melalui unggahan Gisel tentang Gempi.

Salah satu yang memberikan tanggapan terkait kasus Gisel tersebut adalah ayah dari Gading Marten, Roy Marten.

Melalui sebuah video wawancara, Roy memberikan tanggapannya saat ditanya bagaimana pendapatnya terkait masalah yang menimpa Gisel saat ini.

Baca Juga: Sinopsis Max Steel, Aksi Super Hero Bertenaga Turbo Melawan Musuh Jahat Antar Galaksi

Menurutnya setiap orang memiliki sisi kelamnya sendiri.

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah