7 Tempat Makan Sate di Kendal yang Sangat Terkenal, Satenya Enak Tenan!

12 September 2023, 16:26 WIB
Berikut ini merupakan daftar tempat makan sate yang sangat terkenal di Kendal, rasanya enak tenan, wajib coba. /Youtube Miss Y/ /

PR DEPOK - Kendal merupakan salah satu kabupaten di Jawa Tengah yang punya rekomendasi tempat makan sate terkenal.

Setidaknya ada 7 tempat makan sate terkenal di Kendal yang paling rekomen untuk dikunjungi. Sajian satenya enak tenan dan bikin nagih.

Bagi kamu pecinta olahan daging bakar, wajib mampir dan membuktikan sendiri kelezatan sate di Kendal Jawa Tengah.

Berikut 7 tempat makan sate terkenal di Kendal yang sudah dirangkum PikiranRakyat-Depok.com untuk kalian pecinta kuliner.

Baca Juga: Tak Permasalahkan Ganjar Pranowo Tampil di TV, Junimart: KPI Jangan Terlalu Genit Lah!

7 Tempat Makan Sate di Kendal yang Terkenal

1. Sate Balibu Kendal

Alamat: Raya, Mijen, RT9/RW3, Jl. Raya Pantura, Mijen, Ketapang, Kec. Kendal, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah

Waktu buka: Tempat sate ini buka setiap hari pukul 08.00-20.30 WIB

Baca Juga: PlayStation Plus Berikan Game Terbaru pada September 2023, Ini Daftarnya

2. Sate Murni Pak Budi

Alamat: Jl. Tentara Pelajar, Kersan, Kebondalem, Kec. Kendal, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah

Waktu buka: Tempat sate ini buka setiap hari pukul 08.00-21.00 WIB

3. Sate Bumbon H. Rochmad Pegandon Kendal

Alamat: Jl. Kyai H. Abdul Wahab No.5, Timur perempatan, Pegandon, Kec. Pegandon, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah

Waktu buka: Tempat sate ini buka setiap hari pukul 09.00-21.00 WIB

Baca Juga: Kapan Pendaftaran CPNS 2023 Dibuka? Berikut Syarat dan Jadwalnya

4. Sate Bumbon Pak Aziz

Alamat: Jl. Tentara Pelajar, Kersan, Kebondalem, Kec. Kendal, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah

Waktu buka: Tempat sate ini buka setiap hari pukul 08.00-21.00 WIB

5. Sate Bumbon Pak Nur (Sarmadi Putra)

Alamat: Jl. Kyai H. Abdul Wahab, Pegandon Tengah, Pegandon, Kec. Pegandon, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah

Waktu buka: Tempat sate ini buka setiap hari pukul 10.00-21.00 WIB

Baca Juga: Kapan Mulai Musim Hujan 2023 di Indonesia? BMKG Prediksi akan Tiba Lebih Lambat

6. WM Sate Kambing PLN

Alamat: Jl. Sunan Abinawa, Perumahan Pateban, Kebonharjo, Kec. Patebon, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah

Waktu buka: Tempat sate ini buka setiap hari pukul 09.00-21.00 WIB

7. Sate Bumbon Daging Sapi Pak Dhikron Putra

Alamat: Jl. Sekopek No.Selatan, Patukangan, Plantaran, Kec. Kendal, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah

Waktu buka: Tempat sate ini buka setiap hari pukul 10.00-20.30 WIB

Demikian 7 rekomendasi tempat makan soto terkenal di Kendal yang satenya enak tenan.***

Editor: Linda Agnesia

Tags

Terkini

Terpopuler