6 Warung Bakso di Sukoharjo: Rasanya Nikmat dengan Harga Hemat, Favorit Warga Lokal dan Para Pelancong!

24 Desember 2023, 22:01 WIB
6 warung bakso enak di Sukoharjo, Jawa Tengah. /Instagram @kayanyaenak/

PR DEPOK - Artikel ini akan memuat 6 warung bakso yang rasanya nikmat dengan harga hemat di Sukoharjo, lengkap dengan alamatnya.

Bakso menjadi salah satu kuliner terbaik yang bisa Anda coba saat sedang berkunjung ke Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, lho.

Terlebih, Sukoharjo sendiri merupakan kabupaten yang terkenal dengan keindahan alamya, sehingga Anda dapat menikmati bakso ini dengan view yang indah.

Baca Juga: Daftar 6 Mie Ayam Paling Top di Trenggalek, Rasanya Terkenal Wenak dengan Tempat yang Dijamin Nyaman!

Berikut PikiranRakyat-Depok.com telah merangkum 6 warung bakso yang rasanya nikmat dengan harga hemat di Sukoharjo, lengkap dengan alamatnya.

6 Warung bakso di Sukoharjo yang Rasanya Nikmat

1. Bakso Alex Sukoharjo

Baca Juga: Daftar 4 Warung Sate Hits di Cisarua, Ramai Pengunjung dan Jadi Andalan Wisatawan, Sudah Pernah Coba?

Alamat: Jalan Jendral Sudirman, Gabusan, Jombor, Kecamatan Bendosari, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah.

Jam Buka: 10.00–21.00 WIB.

2. Bakso Mas Bejo(cabang bogor)

Baca Juga: SELAMAT! BPNT Siap Dibagikan Awal Tahun 2024 Bersamaan dengan Bansos Beras, Berikut Kriteria Penerimanya

Alamat: Jalan Dr. Muwardi, Bulusari, Gayam, Kecamatan Sukoharjo, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah.

Jam Buka: 09.30–21.00 WIB.

3. Bakso Mas Agus Asli Wonogiri

Baca Juga: Wajib Dicoba! 7 Warung Bakso Paling Recommended di Lamongan, Rasanya Nikmat Tenan dan Bikin Nagih!

Alamat: Jalan Slamet Riyadi, Mojo, Gayam, Kecamatan Sukoharjo, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah.

Jam Buka: 10.00–21.00 WIB.

4. BAKSO & MIE AYAM DO'A MURANGKALIH 2

Baca Juga: 6 Mie Ayam Paling Favorit, Enak dan Banyak Diburu Warga Lokal di Boyolali, Porsinya Top Markotop!

Alamat: Jalan Kh Samanhudi, Dukuh, Tanjung, Kecamatan Nguter, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah.

Jam Buka: 09.30–22.00 WIB.

5. Mie Pithiek Baso Sapi "Setro"

Baca Juga: Lirik Lagu Grand Prix oleh Kep1er dengan Terjemahan Bahasa Indonesia

Alamat: Jalan Brigjen Katamso, Johosari, Joho, Kecamatan Sukoharjo, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah.

Jam Buka: 09.00–21.00 WIB.

6. Bakso Jumbo Seven

Baca Juga: 5 Rekomendasi Drama Korea yang Cocok Temani Natal 2023, Dijamin Hangatkan Hati dan Suasana

Alamat: Jalan Kh Samanhudi No.25 tegalrejo rt 3/4, Ngabeyan, Jetis, Kecamatan Sukoharjo, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah.

Jam Buka: 09.30–21.00 WIB.

Oke itulah tadi 6 warung bakso yang rasanya nikmat dengan harga hemat di Sukoharjo, selamat mencoba. ***

Editor: Dini Novianti Rahayu

Tags

Terkini

Terpopuler