7 Tips Mencegah Bau Mulut Akibat Sering Memakai Masker Selama Bulan Puasa

- 20 April 2021, 04:45 WIB
Ilustrasi: berikut 7 tips mencegah bau mulut.
Ilustrasi: berikut 7 tips mencegah bau mulut. //Pixabay/Mudassar Iqbal

5. Hindari makanan yang tinggi garam

Makanan tinggi garam seperti daging olahan, saus, kacang asin dan keripik akan meningkatkan kandungan natrium dalam darah dan mengganggu keseimbangan elektrolit dan memicu dehidrasi.

Bila sudah dehidrasi, semakin tinggi pula kemungkinan mulut kering yang menyebabkan bau mulut.

6. Kurangi makanan berminyak

Makanan berminyak, seperti gorengan juga harus dihindari pasalnya makan makanan berminyak akan memicu gangguan pencernaan dan mengganggu keseimbangan PH rongga mulut yang memicu infeksi gusi dan bau mulut.

Baca Juga: 3 Nama Besar Striker yang Tengah Diincar Manchester United untuk Bursa Transfer Musim Ini

7. Ganti masker wajah setiap 4 jam

Dr Bagde juga menyarankan untuk mengganti masker wajah setiap empat jam untuk menghindari bau mulut.***

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Gulfnews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x