Mau Buah dan Sayur Anda Segar Lebih Lama? Simak 11 Tips Berikut Ini

- 8 Mei 2021, 03:45 WIB
Ilustrasi gambar buah dan sayur tampak segar lebih lama.*
Ilustrasi gambar buah dan sayur tampak segar lebih lama.* /Pexels/Karolinagrabowu

9. Pisang: Bungkus Batang dengan Plastik

Gas etilena kembali menjadi biang keladi di sini, tetapi jangan khawatir karena memisahkan setiap pisang dari tandan dan membungkus setiap batangnya dengan plastik, dapat menghentikan penyebaran gas. 

Jika merasa pisang sudah terlalu matang untuk Anda nikmati, kupas dan simpanlah dalam freezer untuk tambahan smoothie yang mudah.

10. Tomat: Jauhkan dari Lemari Es 

Tomat tidak suka dingin; Menyimpannya di lemari es akan membuat tomat kehilangan rasa dan tekstur yang ideal. Maka, simpanlah tomat di atas meja.

Baca Juga: Menjelang Lebaran, Hindari Makanan dengan Kalori Tinggi Antisipasi Penyakit Stroke

11. Asparagus: Simpan Tegak dalam Secangkir Air

Asparagus sering kali lebih dulu kering sebelum memiliki kesempatan untuk dimasak, tetapi ada metode yang akan membuatnya cukup lembab untuk resep favorit Anda. 

Sama seperti menyimpan bunga, taruhlah asparagus tegak dengan potongan tepi yang terendam dalam mangkuk atau secangkir air. 

Letakkan itu di kulkas, dan taruhlah kantong plastik di bagian atas sayuran.***

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Reader's Digest


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x