Apa yang Terjadi pada Tubuh Ketika Mengkonsumsi Kiwi, Salah Satunya Tingkatkan Kesehatan Jantung

- 14 Mei 2021, 17:50 WIB
Ilustrasi buah kiwi - Buah kiwi dikenal sebagai gooseberry Cina, adalah buah asam manis yang bergizi da ternyata kulit buah kiwi punya banyak manfaat.*
Ilustrasi buah kiwi - Buah kiwi dikenal sebagai gooseberry Cina, adalah buah asam manis yang bergizi da ternyata kulit buah kiwi punya banyak manfaat.* /dmitry/Pexels

2. Meningkatkan sistem pencernaan

Berbicara mengenai buah-buahan seperti kiwi yang mengandung banyak serat tentu berhubungan dengan sistem pencernaan pencernaan.

Mengonsumsi makanan yang memiliki kandungan serat bisa membantu mereduksi sembelit dan diare serta menumbuhkan mikrobioma yang sehat.

Sebuah studi di tahun 2010 mendapatkan fakta bahwa enzim dari kiwi yaitu aktinidin bisa membantu untuk memecah protein di saluran pencernaan.

Baca Juga: 6 Kebiasaan Ini Bisa Tingkatkan Risiko Diabetes, Salah Satunya Tidak Konsumsi Ikan

3. Meningkatkan kualitas penglihatan

Kiwi memiliki dua antioksidan yang disebut lutein dan zeaxanthin yang punya peranan dalam menjaga kesehatan mata.

Kedua senyawa ini karotenoid ini bisa melindungi mata dari kerusakan dengan menjaga sel bersih dari radikal bebas yang merusak.

Hal ini juga akan menghambat pembentukan katarak dan degenerasi makula.

4. Menurunkan berat badan

Halaman:

Editor: Muhamad Gilang Priyatna

Sumber: EatThis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x