Bahaya Kebiasaan Menenggak Minuman yang Masih Terlalu Panas, Bisa Picu Penyakit Kanker Jenis Ini

- 31 Mei 2021, 22:35 WIB
Ilustrasi kopi.
Ilustrasi kopi. /acekreations/Pixabay

PR DEPOK – Menenggak minuman panas terutama saat hujan turun memang terasa lebih nikmat dan memberikan efek relaksasi.

Mengonsumsi kopi dan teh yang masih sangat panas bahkan sejak lama telah menjadi kebiasaan bagi sebagian masyarakat Asia dan Afrika.

Begitu pula di Amerika dan Eropa, mate maupun kopi panas sedari lama menjadi menu favorit harian yang wajib dikonsumsi.

Baca Juga: Studi Ungkap Bahaya Mengonsumsi Minuman Kaleng, Bisa Jadi Pemicu Munculnya Penyakit Alzheimer

Namun faktanya dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari Food NDTV, menenggak minuman masih saat masih terlalu panas ternyata bisa memicu timbulnya penyakit mematikan seperti kanker esofagus.

Kanker esofagus merupakan pertumbuhan sel ganas di kerongkongan yang dapat menyebar ke jaringan bagian tubuh lain melalui pembuluh darah atau limfe.

Hingga kini, kanker esofagus bahkan menjadi penyakit penyebab kematian ke-7 di dunia.

Baca Juga: UAH Lapor Polisi, Husin Singgung Pengumunan Zakat di Masjid: Masa Pertanyakan Puluhan Miliar Malah Dilaporkan?

 

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Food NDTV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x