5 Efek Samping Hand Sanitizer Menurut Para Dokter, Tingkatkan Risiko Eksim hingga Pengaruhi Masalah Hormon

- 6 Juni 2021, 12:50 WIB
Ilustrasi hand sanitizer.
Ilustrasi hand sanitizer. /Pixabay/ Ri Butov

Namun ada beberapa hand sanitizer non-alkohol yang mengandung triclosan atau triclocarban.

“Beberapa penelitian mengungkapkan bahwa triclosan berbahaya bagi kesehatan karena memiliki efek negatif pada kesuburan, perkembangan janin,tingkat kelahiran, dan asma,” ucap Dr Norris.

4. Beberapa menyebabkan resistensi terhadap antibiotik

Dr. Norris juga mengatakan bahwa paparan dari triclosan bisa meningkatkan potensi berkembangnya bakteri menjadi resistensi pada antibiotik.

Baca Juga: Bulan Juli 2021, 13 Polda Mulai Menerapkan Tilang Elektronik Tahap Dua, Simak pelanggarannya

Maka carilah hand sanitizer yang tidak mengandung triclosan.

5. Beberapa memengaruhi masalah hormon

Berdasarkan FDA, triclosan yang terkandung pada hand sanitizer bisa mengakibatkan masalah hormon.

“Hal ini mengakibatkan bakteri bisa beradaptasi dengan sifat antimikrobanya yang pada akhirnya akan membuat lebih banyak bakteri menjadi resisten pada antibiotik,” tutur Dr. Norris.***

Halaman:

Editor: Muhamad Gilang Priyatna

Sumber: eatthis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x