Ketahui 6 Manfaat Bawang Putih bagi Kesehatan, Satu di antaranya Membuat Gigi Sehat

- 11 Januari 2022, 06:15 WIB
Ilustrasi bawang putih.
Ilustrasi bawang putih. /MaisonBoutarin/Pixabay

Baca Juga: HNW Sebut Jika Pengusaha Ingin Pemilu 2024 Diundur, Bisa Muncul Ketidakpastian Hukum: Diatur UUD, Tetap 2024

Selain itu, bawang putih juga dapat menjadi tambahan untuk diet Anda.

4. Menghilangkan bau badan

Penelitian dari 2016 menunjukan pengaruh bawang putih pada bau badan Anda sebenarnya sebagian besar berdampak positif.

Bawang putih memiliki kandungan anti-mikroba, sehingga bakteri yang menyebabkan bau keringat yang tidak sedap berkurang oleh bawang putih di tubuh Anda.

5. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh Anda

Bawang putih dapat meningkatkan sistem kekebalan Anda

Saat memotong atau menghancurkan bawang putih, sedang melepaskan 'allicin'.

Baca Juga: Cara Daftar Bansos Online 2022 Lewat HP untuk Cairkan BPNT Kartu Sembako atau PKH

Zat allicin ini bermanfaat untuk meningkatkan kekebalan tubuh dan kesehatan Anda.

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Tips and Tricks


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah