Hindari Minum Teh saat Perut Kosong, Simak 4 Dampak Buruk Apabila Melakukannya

- 6 Agustus 2022, 21:51 WIB
Ilustrasi - Jangan dilakukan, ini dia 4 dampak buruk apabila minum teh dalam keadaan perut kosong, salah satunya mengakibatkan sakit kepala.
Ilustrasi - Jangan dilakukan, ini dia 4 dampak buruk apabila minum teh dalam keadaan perut kosong, salah satunya mengakibatkan sakit kepala. /Mareefe/Pexels

3. Menghambat Penyerapan Nutrisi

Dampak buruk lainnya ketika meminum teh saat perut kosong adalah menghambat penyerapan nutrisi.

Sebab teh mempunyai unsur yang disebut tanin, yang menghambat penyerapan zat besi dari makanan. Kemudian kafein di dalamnya juga bisa mengurangi penyerapan nutrisi.

Baca Juga: Dana BOS Kemenag Tahap 2 Mulai Cair Agustus 2022, Inilah Syarat Pencairan yang Harus Dipenuhi

4. Keasaman

Teh yang dikonsumsi dalam keadaaan perut kosong bisa mengganggu asam basa cairan dalam lambung.

Dengan refluks asam, seseorang dapat merasakan mulas, yang merupakan bagian dari reaksi teh asam di perut tersebut.***

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah