Resep Membuat Empal Daging untuk Disajikan di Hari Lebaran 2023

- 12 April 2023, 18:47 WIB
Empal daging sapi yang empuk dan enak.
Empal daging sapi yang empuk dan enak. /Tangkap Layar YouTube.com/Devina Hermawan/

Cara Membuat

Pertama-tama rebus terlebih dahulu daging sapi yang sudah dibersihkan dengan jahe, jika ingin lebih empuk bisa dipresto.

Setelah daging empuk iris sesuai ketebalan yang diinginkan, kemudian memarkan menggunakan ulekan.

Kemudian, haluskan bumbu halus dan masukan parutan lengkuas, sereh, daun salam, gula merah, asam jawa, garam, gula pasir, lada bubuk, kaldu sapi, dan pala bubuk.

Baca Juga: Kapan Bansos PKH Tahap 2 Cair? Cek Jadwal dan Penerimanya di cekbansos.kemensos.go.id

Tumis bumbu halus masukan air aduk hingga merata, dan masukan daging yang sudah di iris.

Lalu, masukan santan secara perlahan dan aduk kembali hingga merata, diamkan hingga air surut.

Kemudian, masukan daging ke dalam wadah dan simpan di kulkas, jika akan disajikan Anda tinggal menggorengnya.

Itulah resep membuat empal daging sapi untuk disajikan di hari lebaran bersama keluarga.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah