Manfaat Berhenti Merokok yang Mungkin Belum Anda Ketahui, Bisa Kurangi Risiko Kanker

- 6 Mei 2023, 13:53 WIB
Ilustrasi rokok - Berikut ini merupakan beberapa manfaat berhenti merokok yang mungkin belum Anda ketahui, termasuk kurangi risiko kanker.
Ilustrasi rokok - Berikut ini merupakan beberapa manfaat berhenti merokok yang mungkin belum Anda ketahui, termasuk kurangi risiko kanker. /Klimkin/Pixabay

Merokok dapat mengurangi tingkat energi Anda yang membuat Anda lebih cepat lelah untuk berolahraga.

Ketika Anda berhenti merokok, Anda mungkin menyadari bahwa Anda memiliki lebih banyak energi dan stamina.

Baca Juga: Tentang Lionel Messi, Pelatih PSG: Skorsing Leo Telah Menambah Penampilan Buruk Kami

6. Mengurangi risiko kanker

Untuk diketahui bersama, merokok adalah penyebab utama berbagai jenis kanker, termasuk kanker paru-paru, tenggorokan, dan kandung kemih.

Saat Anda mulai berhenti merokok, risiko kanker tersebut mulai berkurang dengan segera dan terus menurun seiring berjalannya waktu.

Baca Juga: Jadwal Tayang Film Evil Dead Rise di Bioskop Depok pada Sabtu, 6 Mei 2023

7. Peningkatan kesehatan mental

Banyak orang yang merokok untuk menghilangkan depresi, kecemasan, dan masalah kesehatan mental lainnya.

Saat Anda berhenti dari kebiasaan tersebut, kesehatan mental Anda dapat nantinya dapat meningkat, serta mengurangi risiko dari masalah ini.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Sports Keeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah