Kecoak Merajalela di Rumah? Manfaatkan 5 Bahan Alami Berikut Ini untuk Mengusirnya

- 5 September 2023, 11:41 WIB
5 bahan alami untuk usir kecoak yang merajalela di rumah.
5 bahan alami untuk usir kecoak yang merajalela di rumah. /PIXABAY/PublicDomainPictures

Baking soda cara efektif untuk mengusir kecoak. Caranya sangat mudah, Anda bisa memaburkan baking soda dicampur dengan gula ke tempat-tempat persembunyian hewan itu di dalam rumah Anda.

Baca Juga: Mantep! 6 Ayam Bakar Top Markotop di Magelang, Ini Lokasinya

2. Daun Salam

Selain digunakan untuk masak, ternyata daun salam memikiki manfaat untuk mengusir kecoak. Caranya hancurkan beberapa lembar daun salam, kemudian taburkan di tempat persembunyian kecoak.

Selain itu, Anda bisa merebus daun salam, kemudian airnya bisa disemprotkan di sudut-sudut favorite kecoak mejeng di rumah Anda.

3. Lada, Bawang Merah, dan Bawang Putih

Baca Juga: Patut Dicoba! Berikut 7 Warung Mie Ayam Paling Top di Bengkulu, Catat Alamatnya di Sini

Tiga bahan masakan ini sangat berguna untuk mengusir kecoak. Caranya potong menjadi kecil bawang merah dan bawang putih. Kemudian masukan campuran lada, potongan bawah merah, dan putih ke dalam air.

Air tersebut nantinya bisa Anda semprotkan di sudut-sudut favorite kecoak. Ternyata aroma ketiga bahan tersebut sangat dibenci kecoak.

4. Mentimun

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: nobroker.in


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah