Anda Sering Pusing? Ini 5 Cara Atasi Sakit Kepala dan Mual Secara Alami dan Cepat, Dijamin Ampuh!

- 7 September 2023, 17:48 WIB
Ini 5 cara atasi sakit kepala dan mual secara alami dan cepat.
Ini 5 cara atasi sakit kepala dan mual secara alami dan cepat. /Unsplash/Fareri

5 Cara Mengatasi Sakit Kepala dan Mual Secara Alami

1. Meminum Kopi

Baca Juga: Login DTKS Kemensos Online Pakai HP, Nama yang Terdaftar Dapat Terima Dana BPNT September 2023

Tahukah Anda? Meminum kopi, ternyata bisa menjadi alternatif Anda untuk menghilangkan sakit kepala atau pusing yang dirasakan.

Hal ini, karena kopi mengandung kafein yang bisa memberikan ketenangan pada saraf yang tegang saat Anda sakit kepala. Hanya saja, jangan dikonsumsi secara berlebihan, ya!

2. Memakai Minyak Kayu Putih

Minyak kayu putih, ternyata memiliki kandungan yang dapat menghilangkan rasa sakit kepala hingga pusing Anda.

Baca Juga: Ketahui Sifat Toxic Shio Tikus, Kerbau, dan Macan: Ada yang Serakah, Pesimis hingga Sembrono

Hal ini, karena minyak kayu putih menyimpan kandungan sineol, terpineol, aldehid valerat, hingga butirat yang dapat menjadi solusi menghilangkan sakit kepala dan memberikan rasa rileks.

3. Konsumsi Jahe

Tanaman rimpang jahe, ternyata dapat menjadi solusi alami ketika Anda sakit kepala dan mual. Hal ini, karena jahe mengandung senyawa bermanfaat, seperti antioksidan dan zat anti inflamasi.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: Health Line


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah