10 Nasi Goreng Recommended di Purwokerto, Rasanya Enak, Porsi Melimpah dan Bikin Kenyang

- 10 Oktober 2023, 14:53 WIB
Berikut ini merupakan daftar nasi goreng recommended yang ada di Purwokerto, rasanya enak serta bikin kenyang.
Berikut ini merupakan daftar nasi goreng recommended yang ada di Purwokerto, rasanya enak serta bikin kenyang. /Freepik/jcomp/

Jam buka tempat makan nasi goreng ini mulai dari 17.00-2.00 WIB. Nomor telepon 0811-2991-317.

3. Nasi Goreng Pak Gito
Lokasi tempat makan nasi goreng ini di Jalan Pahlawan, Tanjung, Kecamatan Purwokerto Selatan, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

Jam buka tempat makan nasi goreng hits ini mulai dari 18.00-2.00 WIB (Jumat-Rabu). Nomor telepon 0812-1971-2121.

Baca Juga: 5 Sate Terenak di Tangerang Ini Paling Digandrungi, Yuk Cobain

4. Bakmi & Nasi Goreng Selera Kampung
Lokasi tempat makan nasi goreng ini terletak di Jalan Jenderal Sudirman, Jalan Pertabatan Nomor 741-753, Pertabatan, Purwokerto Kidul, Kecamatan Purwokerto Timur, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

Jam buka tempat makan nasi goreng mulai dari 17.00-24.00 WIB. Nomor telepon 0853-8584-5678.

5. Nasi Goreng Ferry MS
Lokasi nasi goreng ini berada di Glempangan, Bancarkembar, Purwokerto Utara, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

Jam buka tempat makan nasi goreng hits ini mulai dari 12.00-22.00 WIB. Nomor telepon 0815-4298-4858.

Baca Juga: Anggota DPRD Depok Minta Diversifikasi Pangan, Ini Daftar Harga Beras Terkini di Pasar

6. Nasi Goreng GILA
Lokasi tempat makan nasi goreng ini di Pesayangan, Kedungwuluh, Purwokerto Barat, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah