8 Fakta dan Asal Muasal Bakso, Ternyata Terinspirasi dari Bentuk Mochi

- 1 November 2023, 13:41 WIB
8 Fakta Asal Muasal Bakso
8 Fakta Asal Muasal Bakso /Instagram @kuliner.batangpekalongan

- Bakso Karimunjawa atau ikan ekor kuning disebut juga bakso merupakan bakso yang terbuat dari ikan ekor kuning.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Tempat Makan Seafood Enak di Jakarta Barat, Ada Bumbu Saus Padang dan Lada Hitam

- Bakso Solo dan Bakso Wonogiri: Hidangan bakso dari Solo dan Wonogiri ini lebih kecil dan kurang mengenyangkan dibandingkan bakso lunak.

- Namun bakso Solo dan Wonogiri memiliki cita rasa daging sapi yang kuat. Bakso solo dan wonogiri berisi campuran daging sapi cincang atau tetelan.

- Kemudian ada jenis Bakso Keju dibuat dangan Resep baru bakso isi keju, lalu Bakso Goreng dibuat dengan adonan bakso seperti pada umumnya namun caranya digoreng disebut Basreng (bakso goreng) adalah jajanan khas Sunda.

- Bakso bakar yaitu dilumuri bumbu khusus dan digoreng di tempat (tanpa arang) dan disajikan dengan ketupat, kuah panas, dan sambal kacang. Secara umum bumbu sebelum dipanggang menjadi salah satu faktor penentu cita rasa bakso bakar.

Baca Juga: Daftar Anime Tayang Rabu, 1 November 2023, Ada Kage no Jitsuryokusha ni Naritakute S2 Episode 5

- Bakso Kerikil yaitu Komponen dagingnya mirip dengan bakso biasa, namun Bakso ini lebih kecil, oleh karena itu dinamakan bakso kerikil.

- Bakso Balungan yaitu bahan utamanya adalah tulang, serta Bakso unyil yaitu Bahan utamanya daging sapi dan bola-bolanya sebesar bola-bola.

- Bakso Potongan Tahu Goreng (disingkat Batagor) yaitu bahan utamanya adalah daging sapi dan disajikan campur atau dicampur dengan tahu goreng diketahui Bakso jenis ini banyak ditemui di Bandung.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x