Rekomendasi 5 Warung Sate Enak yang Jadi Favorit Warga Lokal di Salatiga, Simak Alamatnya

- 28 Januari 2024, 17:00 WIB
Inilah rekomendasi 5 warung sate enak yang jadi favorit warga lokal di Salatiga beserta alamat dan jam bukanya.*
Inilah rekomendasi 5 warung sate enak yang jadi favorit warga lokal di Salatiga beserta alamat dan jam bukanya.* /Unsplash.com/nitanggraeni

PR DEPOK - Berikut ialah beberapa rekomendasi warung sate enak yang jadi favorit warga lokal di Salatiga, Jawa Tengah.

Rekomendasi warung sate di Salatiga ini menyediakan berbagai menu sate ayam, kambing muda, kambing dan sapi yang enak jadi tak heran jika warung-warung sate ini menjadi favorit warga lokal disini.

Inilah rekomendasi 5 warung sate enak yang jadi favorit warga lokal di Salatiga beserta alamat dan jam bukanya.

1. Sate Sapi Suruh & Bakso

Baca Juga: Kantor Pos Sudah Bagi-Bagi Undangan, Bansos Apa yang Cair?

Alamat: Komplek Ruko 16 no. F1 Pasaraya 2, Jl. Jend. Sudirman, Kutowinangun Kidul, Kec. Tingkir, Kota Salatiga, Jawa Tengah.

Jam Buka: 09.30-21.30 WIB.

2. Sate Kambing Muda Pak Masyudi

Alamat: Jl. Fatmawati No.98, Blotongan, Kec. Sidorejo, Kota Salatiga, Jawa Tengah.

Jam Buka: 08.00-22.00 WIB.

3. Sate Kambing Muda & Sate Ayam Wijoyo Blotongan

Baca Juga: 6 Tempat Sarapan Pagi di Jakarta Selatan yang Jadi Favorit Warga, Rasanya Super Mantap

Alamat: Jl. Fatmawati No.119-121, Blotongan, Kec. Sidorejo, Kota Salatiga, Jawa Tengah.

Jam Buka: 09.00-22.00 WIB.

4. Sate Sapi Blotongan

Alamat: Jl. Fatmawati No.98, Blotongan, Kec. Sidorejo, Kota Salatiga, Jawa Tengah.

Jam Buka: 08.00-21.00 WIB.

5. Sate Kambing Pak Mahfud

Baca Juga: Bansos Beras 10 Kg Sudah Mulai Disalurkan pada KPM di Bulan Januari 2024, Cair Sampai Kapan?

Alamat: Jl. Fatmawati, Blotongan, Kec. Sidorejo, Kota Salatiga, Jawa Tengah.

Jam Buka: 17.30-22.00 WIB dan tutup tiap hari Kamis.

Demikian rekomendasi 5 warung sate enak yang jadi favorit warga lokal di Salatiga beserta alamat dan jam bukanya.***

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah