Cara Agar Daging Kambing Empuk dan Tidak Bau, Masakan saat Idul Adha Makin Lezat

- 15 Juni 2024, 09:00 WIB
Berikut ini cara memasak daging kambing agar empuk dan tidak berbau yang bisa Anda coba, masakan Idul Adha makin lezat.*
Berikut ini cara memasak daging kambing agar empuk dan tidak berbau yang bisa Anda coba, masakan Idul Adha makin lezat.* /Pixabay/@RitaE

Pilih bagian prime cut

Baca Juga: Link Free Download Twibbon Hari Raya Idul Adha 2024 dengan Desain Cantik dan Anyar, Cocok Dibagikan ke Sosmed

Bagian prime cut dari daging kambing, seperti daging dalam, luar iga, dan paha atas, lebih mudah untuk diolah karena memiliki lebih sedikit jaringan otot, sehingga lebih cepat empuk saat dimasak.

Baluri dengan rempah-rempah

Anda bisa menghilangkan bau prengus dengan membaluri daging menggunakan campuran rempah-rempah seperti jahe, kunyit, kapulaga, kayu manis, cengkeh, dan bawang putih yang telah dihaluskan. Biarkan beberapa saat untuk meresap sebelum menambahkan bumbu lainnya.

Potong daging menjadi potongan kecil

Baca Juga: Makan Bakso Enak di Pontianak, Ini 8 Lokasi yang Mudah Dijangkau dan Harga Murce

Potonglah daging melawan seratnya menjadi potongan kecil atau pukul-pukul daging sebelum dimasak. Anda juga dapat memasaknya menggunakan panci presto untuk hasil yang lebih cepat empuk.

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda dapat mengolah daging kambing menjadi hidangan lezat yang empuk dan bebas dari aroma bau prengus. Selamat mencoba!***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah