Tunjuk Pemimpin Baru Afghanistan, Ketua Partai Jamiat Islami Tagih Janji Taliban

- 8 September 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi - Ketua Partai Jamiat Islami, Salahudin Rabbani tagih janji Taliban usai umumkan pemerintahan baru Afghanistan.
Ilustrasi - Ketua Partai Jamiat Islami, Salahudin Rabbani tagih janji Taliban usai umumkan pemerintahan baru Afghanistan. /REUTERS/Stringer./

Salahudin Rabbani juga meminta masyarakat internasional dan negara-negara regional untuk tidak terburu-buru mengakui Taliban.

Pasalnya, lanjut Ketua Partai Jamiat Islami, pemerintah tidak akan mewakili semua kelas dan kelompok etnis Afghanistan.

Baca Juga: Berkhayal Lewati Malam Pertama dengan Ayu Ting Ting, Ivan Gunawan: Gue mah Liar di Mana Juga

Diketahui bersama, Taliban telah menunjuk Mohammad Hasan Akhund menjadi pemimpin pemerintahan baru Afghanistan pada Selasa, 7 September 2021.

Kepala kantor politik Taliban, Abdul Ghani Baradar akan menemani Mohammad Hasan Akhund di sisinya sebagai wakil pemerintahan baru Afghanistan.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Khaama Press


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x