Taliban Berkuasa di Kabul, Menlu Retno: RI Harap Afghanistan Tak Dijadikan Tempat Latihan Teroris

- 9 September 2021, 19:30 WIB
Menteri Luar Negeri (Menlu) RI Retno Marsudi.
Menteri Luar Negeri (Menlu) RI Retno Marsudi. /Dok. Kemenlu RI./

Amerika Serikat (AS) misalnya, menggarisbawahi kewaspadaannya dan menekankan bahwa itu adalah 'kabinet sementara'.

Jerman justru menyampaikan keprihatinannya terhadap struktur pemerintahan sementara yang dibentuk Taliban yang dinilai tidak memberi optimisme.

Baca Juga: Sinopsis Putri Untuk Pangeran 9 September 2021: Vitto Larang Putri Lanjutkan Hubungan hingga Pangeran Murka

Sementara itu, Uni Eropa menyuarakan ketidaksetujuan mereka pada penunjukan kabinet baru di Afghanistan. Sedangkan China menyatakan siap melanjutkan komunikasi dengan pemerintahan baru Taliban di Afghanistan.***

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x