Dewan Keamanan PBB Serukan Akhiri Konflik di Ethiopia dengan Gencatan Senjata

- 6 November 2021, 11:55 WIB
Ilustrasi kehidupan di Ethiopia.
Ilustrasi kehidupan di Ethiopia. /Pixabay/12019

Baca Juga: Hadiri Pengajian Jelang Pernikahan Ria Ricis dan Teuku Ryan, Irish Bella: Pangling, Ricis Cantik Banget

Di sisi lain, kedutaan Amerika Serikat di Addis Ababa telah menyarankan semua warga AS untuk meninggalkan negara itu sesegera mungkin.

Konflik yang terjadi selama setahun antara pasukan pemerintah dengan pasukan Tigrayan telah menewaskan ribuan orang dan lebih dari 2,5 juta mengungsi.

Menurut PBB, lebih dari 7 juta orang di wilayah Tigray, Amhara dan Afar membutuhkan bantuan, termasuk 5 juta di Tigray, sekitar 400.000 orang diperkirakan hidup dalam kondisi seperti kelaparan.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x