21 Januari Memperingati Apa? Ternyata Ada Hari Peluk Nasional atau National Hugging Day, Intip Sejarahnya

- 19 Januari 2023, 18:02 WIB
Ilustrasi berpelukan memperingati Hari Peluk Nasional diperingati tanggal 21 Januari
Ilustrasi berpelukan memperingati Hari Peluk Nasional diperingati tanggal 21 Januari /Pixabay/iasphotodesign

PR DEPOK - Tanggal 21 Januari memperingati apa? Ternyata ada perayaan Hari Peluk Nasional atau National Hugging Day.

Hari Peluk Nasional atau National Hugging Day diperingati setiap 21 Januari di Amerika Serikat, serta telah diakui oleh Kantor Hak Cipta AS.

Meski telah diakui, Hari Peluk Nasional bukanlah merupakan hari libur umum di AS.

Baca Juga: Sambut Imlek, KAI Tebar 18 Ribu Tiket Diskon Mulai Rp100.000 ke Berbagai Tujuan

Hari Peluk Nasional awalnya bertujuan untuk membantu semua orang menunjukkan lebih banyak emosi di depan umum.

Satu-satunya cara untuk merayakan hari itu adalah dengan menawarkan pelukan kepada siapa pun dan semua orang yang diinginkan.

Hari Peluk Nasional dan Kampanye Pelukan Gratis memiliki banyak kesamaan, namun tidak ada hubungan di antara keduanya.

Baca Juga: Shio yang Diprediksi Paling Beruntung dan Tajir Melintir di 2023, Kamu Termasuk?

Sebuah pelukan dipercaya memiliki manfaat untuk kesehatan mental dan fisik, seperti meningkatkan kualitas tidur dan melepaskan oksitosin.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: National Day Calendar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x