Indonesia Tidak Bergabung BRICS, Ini Alasan Jokowi

- 28 Agustus 2023, 17:10 WIB
Indonesia tidak bergabung perkumpulan kerja sama negara Brazil, Rusia, India, China, dan Afrika Selatan (BRICS), ini kata Presiden Jokowi.
Indonesia tidak bergabung perkumpulan kerja sama negara Brazil, Rusia, India, China, dan Afrika Selatan (BRICS), ini kata Presiden Jokowi. /BPMI Setpres/Muchlis Jr

PR DEPOK – Setelah melakukan kunjungan ke Afrika Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo (Jokowi), melakukan pertemuan dengan beberapa negara di Afrika.

 

Pertemuan ini dilakukan untuk memperkuat hubungan Indonesia dan juga melakukan berbagai kerjasama terutama di bidang ekonomi.

Tidak hanya itu, Presiden Joko Widodo juga menghadiri salah satu KTT BRICS yang merupakan perkumpulan negara Brazil, Rusia, India, China, dan Afrika Selatan (BRICS) yang bekerja sama dalam bidang ekonomi.

Namun, saat Presiden Afrika Selatan, Cyril Ramaphosa mengumumkan anggota baru di KTT BRICS di Johannesburg minggu lalu: Argentina, Mesir, Ethiopia, Iran, Arab Saudi dam UAE menjadi anggota dalam KTT tersebut dan Indonesia tidak disebutkan.

Baca Juga: Terlibat Pengedaran Narkoba, Polisi Amankan Pelaku dalam Satu Keluarga di Bangkalan

Indonesia lebih memilih untuk tidak bergabung dalam BRICS walaupun memiliki kesamaan karakteristik dengan negara lainnya.

Berdasarkan informasi yang dilansir PikiranRakyat-Depok.com dari Al Jazeera, alasan Indonesia tidak bergabung karena banyak analis dan mantan diplomat memperingatkan untuk tidak bergabung dengan BRICS.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x