Hamas Beri Pesan Khusus untuk Indonesia, Meminta Agar Ada Kebebasan untuk Masjid Al Aqsa

- 10 Oktober 2023, 10:22 WIB
Pasukan Hamas dikabarkan memberikan pesan khusus untuk Indonesia terkait kebebasan Masjid Al Aqsa.
Pasukan Hamas dikabarkan memberikan pesan khusus untuk Indonesia terkait kebebasan Masjid Al Aqsa. /Instagram/@adv_bulbul

PR DEPOK - Hamas yang merupakan gerakan Islam Sunni dan Nasionalisme Palestina pada Sabtu, 7 Oktober 2023 melancarkan serangan ke Israel. Dalam serangan tersebut memakan korban jiwa sekira 600 warga Israel dan 2 ribu orang mengalami luka-luka dan ratusan orang warga Israel lainnya disandera.

 

Selain itu, baru-baru ini Hamas dikabarkan telah memberikan pesan khusus untuk Indonesia yang disampaikan langsung oleh Komander Briged Al-Qassam, Muhammad Al-Dheif yang merupakan sayap militer Hamas yang berperan dalam serangan ke Israel.

Ia menyampaikan pesan tersebut melalui video yang berdurasi 10 menit, dan dibagikan oleh akun @fakhrifadzli di Twitter. Ia mengatakan “Satu kemuliaan dan penghormatan untuk kita semua di Asia Tenggara yang tidak pernah ragu-rabu bersama Palestina,” ucapnya.

Dalam video di menit ke 8, ia menyebutkan Indonesia dan menyampaikan permohonan agar ada pembebasan untuk Masjid Al Aqsa.

Baca Juga: 7 Manfaat Naik Turun Tangga Setiap Hari untuk Kesehatan, Nomor 5 Jarang Diketahui

Pesan tersebut tidak hanya disampaikan kepada Indonesia tetapi juga kepada beberapa negara Asia Tenggara lainnya.

“Wahai saudara kami di Jordan, Lubnan, Mesir, Algeria, Maghribi, di Pakistan, malaysia, Indonesia, dan seluruh negara Arab dan Islam.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: Twitter @fakhrifadzli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x