Polisi Prancis Bubarkan Massa Pendukung Palestina, Para Demonstran Disiram Gas Air Mata

- 13 Oktober 2023, 12:45 WIB
Demonstran berkumpul di Prancis. Polisi lakukan pembubaran.
Demonstran berkumpul di Prancis. Polisi lakukan pembubaran. /Unsplash/ev/

PR DEPOK - Para demonstran di Prancis melakukan aksi unjuk rasa mendukung Palestina, pada Kamis, 12 Oktober 2023. Namun, tindakan tersebut dibubarkan pihak kepolisian setempat.

Dilaporkan bahwa polisi Prancis membubarkan massa. Selain itu, aparat tersebut menyiram gas air mata dan meriam air ke arah para demonstran pendukung Palestina.

Aksi unjuk rasa tersebut diketahui untuk mendukung Palestina, buntut perang Hamas vs Israel. Tampak para demonstran mengibarkan bendera Palestina dan membawa papan dengan tulisan mendukung negara tersebut.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 62 akan Segera Ditutup, Ini Tanda Lolos dan Cara Lihat Notifikasinya

Dilansir dari Reuters, aksi unjuk rasa tersebut, dilarang Presiden Prancis, Emmanuel Macron. Kata Menteri Dalam Negeri Prancis, tindakan tersebut bisa menimbulkan gangguan.

"Kemungkinan akan menimbulkan gangguan terhadap ketertiban umum," kata Menteri Dalam Negeri Prancis.

Ketika Perang Hamas vs Israel memanas, Emmanuel Macron buka suara menyampaikan pendapatnya. Presiden Prancis itu, berpidato yang disiarkan melalui televisi negara tersebut.

Baca Juga: 5 Ayam Bakar di Tasikmalaya Ini Enak Pisan, Rating Tempatnya Lebih dari 4

Kata Presiden Prancis, perang tersebut merupakan bencana bagi Israel, Timur Tengah, dan sekitarnya. Juga, Emmanuel Macron, mengimbau hal penting kepada masyarakatnya.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x