Ridwan Kamil Umumkan Tingkat Keterisian RS di Jabar Alami Penurunan hingga Ekonomi Berangsur Membaik

- 7 Agustus 2021, 13:45 WIB
Gubernur Jabar Ridwan Kamil./Pipin/Biro Adpim Jabar)
Gubernur Jabar Ridwan Kamil./Pipin/Biro Adpim Jabar) /

Ekonomi Jawa Barat 3 bulan terakhir tumbuh pesat ke 6,13% naik drastis dari bulan yang sama tahun 2020 yang -4%,” ujarnya.

Dengan demikian, Ridwan Kamil menyebut transaksi perdagangan di Jawa Barat terbilang cukup masif meski di beberapa sektor masih tertekan oleh PPKM.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Ridwan Kamil (@ridwankamil)

Artinya terjadi transaksi perdangan yang masif dan melompat, walau masih ada sektor yang tertekan karena PPKM,” tuturnya.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah