Info Link Daftar Mudik Gratis Pemprov Jabar 2023, Jadwal Keberangkatan dan Rutenya

- 5 April 2023, 17:15 WIB
Info daftar, jadwal keberangkatan, dan rute Mudik Gratis Pemprov Jabar 2023.
Info daftar, jadwal keberangkatan, dan rute Mudik Gratis Pemprov Jabar 2023. /Pixabay/Peggy_Marco

PR DEPOK – Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Pemprov Jabar) bersama dengan Dinas Perhubungan Jawa Barat menggelar program mudik gratis 2023.

 

Program tahunan dari Pemprov Jabar ini kini hadir kembali untuk membantu warga Jabar yang ingin melakukan kegiatan mudik menjelang Hari Raya Idul Fitri 2023.

Pemprov Jabar menamakan program tersebut dengan ‘Muara Hati’ yakni Mudik Jabar Juara Sehat, Selamat, Tertib.

Artikel ini akan memberikan informasi mengenai link daftar mudik gratis 2023, jadwal keberangkatan beserta rutenya.

Baca Juga: 3 Tips Penuhi Nutrisi saat Berpuasa agar Tidak Mudah Lapar dan Lemas

Di tahun ini, Pemprov Jabar menyediakan 6.501 tiket bus dan 5.954 tiket kereta api. Pendaftaran program mudik gratis 2023 ini dapat dapat dilakukan mulai 3-10 April 2023 dan keberangkatan pada 16-19 April.

Untuk itu bagi masyarakat yang ingin ikut serta dalam program mudik gratis Pemprov Jabar bisa segera daftar di link berikut ini https://mudik-dishub.jabarprov.go.id/.

Berikut rute keberangkatan dan daftar kota tujuan menggunakan jasa Kereta Api:

1. Bandung-Solo

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus Besok, 6 April 2023: Jangan Ragu, Inilah Saatnya Menentukan Pilihan Hidup

2. Bandung-Malang

3. Bandung-Surabaya

4. Bandung-Semarang

5. Bogor-Sukabumi

Baca Juga: Kapan Mudik Gratis Lebaran 2023 Pemda Jawa Barat Dibuka dan Ditutup? Cek Kuota, Waktu, dan Rutenya di Sini

6. Jakarta-Cirebon

7. Jakarta-Bandung

8. Garut-Purwakarta

Sementara untuk rute keberangkatan dan daftar kota tujuan menggunakan jasa bus adalah:

Baca Juga: Bansos Cair! Segera Daftar via Aplikasi Cek Bansos untuk yang Belum Terdaftar

1. Bekasi-Yogyakarta

2. Bekasi-Wonosobo

3. Bekasi-Purwokerto

4. Bekasi-Bandung

Baca Juga: Lemas Selama Ramadhan? Simak 7 Tips Agar Menjalani Ibadah Puasa Terasa Segar Sepanjang Hari

5. Cikarang-Wonosobo

6. Cikarang-Purwokerto

7. Cikarang-Garut

8. Cikarang-Singaparna

Baca Juga: Disalurkan Hari ini! Segera Cek Penerima Beras 10 Kg Bansos Pangan 2023

9. Tasikmalaya-Cikarang

10. Bandung-Wonosobo

11. Bandung-Yogyakarta-Wonosari

12. Bandung-Tasikmalaya

Baca Juga: PIP Kemdikbud 2023 Kapan Cair? Cek Penerima PIP Lewat HP bagi Siswa SD, SMP, dan SMA

13. Bandung Surabaya

14. Bandung- Sukabumi

15. Bandung-Solo

16. Bandung-Merak

Baca Juga: Cara Daftar Bansos Pangan 2023 untuk Dapat Bantuan Beras 10 Kg

Demikian informasi mengenai infor link daftar mudik gratis Pemprov Jabar 2023.***

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: Instagram @humas_jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x