Upaya Hindari Pembodohan Masyarakat, Ketua Dewan Pers Ingatkan Media Jaga Kredibilitas Informasi

- 6 Desember 2020, 13:00 WIB
Ketua Dewan Pers, Mohammad Nuh.
Ketua Dewan Pers, Mohammad Nuh. /Dyah Dwi Astuti/Antara

“Kalau itu bisa dilakukan, Insya Allah kawan-kawan di Perhumas (Perhimpunan Hubungan Masyarakat Indonesia) akan menjadi jembatan antara perusahaan Anda dan masyarakat secara keseluruhan. Di tengahnya ada yang namanya media itu,” ujarnya.

Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan itu juga menyarankan agar humas tidak hanya menyampaikan informasi mengenai suatu kebijakan atau produk tertentu milik perusahaan.

Baca Juga: Bentrokan Unjuk Rasa Kembali Terjadi di Palestina, Seorang Remaja Tewas Ditembak Pasukan Israel

Akan tetapi juga memanfaatkan produk tersebut untuk mencerdaskan masyarakat.

Dalam menjadikan produk perusahaan sebagai alat mencerdaskan bangsa, Nuh mengungkapkan perlunya penguatan pola pikir mengenai pentingnya memiliki data yang lengkap dan didukung ilmu pengetahuan.

“Informasi semata itu belum bisa mencerdaskan kehidupan bangsa kita, yang bisa mencerdaskan itu adalah pengetahuan,” kata Nuh.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah