Kasus 6 Laskar FPI Disebut Fadli Belum Jelas, Ferdinand: Hargai, Ini Bukan Soal Selera-Hasrat Anda

- 27 Desember 2020, 15:08 WIB
Kolase potret Ferdinand Hutahaean (kiri) dan Fadli Zon (kanan).
Kolase potret Ferdinand Hutahaean (kiri) dan Fadli Zon (kanan). /Dok. Twitter @FerdinandHaean3 dan @fadlizon.

Melalui akun Twitter @FerdinandHaean3, ia mempertanyakan, bukankah Komisi Nasional (Komnas) HAM saat ini sudah menjalankan tugasnya seperti yang Fadli inginkan.

Bang FZ, bukankah KOMNAS HAM terus bekerja bergaya penyidik? Bknkah itu sdh sesuai keinginan Anda?” kata Ferdinand seperti dikutip Pikiranrakyat-Depok.com pada Minggu, 27 Desember 2020.

Selain itu, Ferdinand juga menyindir, apakah memang Fadli hanya menginginkan sebuah pernyataan dari Komnas HAM yang menyebut bahwa Polri telah melanggar HAM.

Ataukah anda ingin segera ada Pernyataan dr Komnas bahwa Polri melanggar HAM?” ucapnya.

Baca Juga: Refly Kecewa Said Didu Dipolisikan, Muannas: yang Sebar Hina NU Juga Bukan Cuma Gus Nur, Kecewa Gak?

Masih di cuitan yang sama, Ferdinand meminta Fadli untuk menghormati proses yang sedang berjalan, karena tidak semua hal yang diinginkan Fadli dapat terwujud.

Bung FZ, hormati, hargai proses yg berjalan, krn ini bkn soal selera dan hasrat anda, tp prosedur..!!” ujar Ferdinand mengakhiri.

***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Twitter @FerdinandHaean3


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x