FZ Sebut Risma Kecanduan Blusukan, Muannas Sebut Niat Baik Mensos hingga Singgung Ratna Sarumpaet

- 6 Januari 2021, 10:51 WIB
Kolase potret Ketua Cyber Indonesia, Muannas Alaidid (kiri) dan Ketua BKSAP DPR, Fadli Zon (kanan).
Kolase potret Ketua Cyber Indonesia, Muannas Alaidid (kiri) dan Ketua BKSAP DPR, Fadli Zon (kanan). /Instagram @muannasalaidid5017 dan @fadlizon.

Pernyataan Fadli Zon tersebut menuai sorotan luas. Banyak pihak yang memprediksi bahwa pernyataan itu ia tujukan ke Risma yang belakangan melakukan blusukan.

Menanggapi hal itu, Ketua Umum Cyber Indonesia, Muannas Alaidid mengatakan bahwa Fadli hanya dapat berbicara.

Baca Juga: Senada dengan Mensos Risma, Anies Baswedan Tegaskan Dana Bansos Tidak Dibelikan Rokok

Jangan tanya orang yg niat kerja ke pak @fadlizon yg hobinya ngomong doang,” tulis Muannas seperti dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari akun Twitter @muannas_alaidid pada Rabu, 6 Januari 2021.

Menurutnya, aksi blusukan tersebut didasari oleh niat baik dengan melihat kondisi lapangan secara nyata.

Blusukan itu niatnya baik memastikan sendiri kelapangan, turun langsung,” katanya.

Baca Juga: Pesan Marzuki Alie ke Jokowi: Segera Stop Kebijakan PSBB karena Membuat Keluarga Miskin Baru

Ia menilai bahwa dengan blusukan, seseorang tidak lagi hanya mendapatkan informasi soal suatu kondisi atau keadaan dari orang lain.

Bukan denger2 atau katanya-katanya,” tutur Muannas menjelaskan.

Muannas juga menyinggung soal kasus kebohongan yang disampaikan Ratna Sarumpaet beberapa waktu yang lalu.

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah