Qodari Usulkan Jokowi-Prabowo di Pilpres 2024, Musni Umar: Akan Ada Masalah, Prabowo Mau Presiden Bukan Wapres

- 19 Maret 2021, 11:45 WIB
Rektor Universitas Ibnu Chaldun (UIC), Musni Umar.
Rektor Universitas Ibnu Chaldun (UIC), Musni Umar. /Twitter @musniumar

Melalui akun Twitter miliknya, Musni Umar menekankan bahwa dirinya tidak sependapat dengan Qodari.

Cuitan Musni Umar.
Cuitan Musni Umar.

Saya tdk spndpt M. Qodari,” kata Musni Umar pada Kamis, 18 Maret 2021 sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-Depok.com.

Baca Juga: Arief Poyuono Klaim 85 Persen Rakyat Setuju Presiden 3 Periode, Dedek Prayudi: Jangan dan Bicara Sembarangan!

Selain itu, ia juga menjelaskan perihal polarisasi yang terjadi di Amerika Serikat (AS).

Menurutnya, polarisasi terjadi karena Donald Trump yang baru menjabat selama 1 periode, ingin terpilih lagi dan menganggap ada kecurangan dalam Pilpres AS.

Polarisasi terjadi di AS krn Trump baru 1 periode ingin terplh kembali, ktnya ‘curang’ hsl Pilpres dia tdk terima,” ucapnya.

Baca Juga: Nama Habib Rizeq Kembali Jadi Sorotan Publik, Christ Wamea: Dia Berusaha Lawan Kezaliman, Bukan Penguasa!

Ia menilai bahwa hal itu berbeda dengan Jokowi yang akan mengakhiri masa jabatan periode keduanya.

Bila Jokowi menjabat selama 3 periode, maka akan timbul masalah besar kelak.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah