Libur Lebaran 2021, Taman Margasatwa Ragunan Beri Transportasi TransJakarta Gratis bagi Pengunjung dari SMK 57

- 14 Mei 2021, 17:35 WIB
Pengunjung Kebun Binatang Ragunan Jakarta saat berlibur pada masa Libur Lebaran Idul Fitri 2021.
Pengunjung Kebun Binatang Ragunan Jakarta saat berlibur pada masa Libur Lebaran Idul Fitri 2021. /Pikiran Rakyat/Amir Faisol/

Baca Juga: 5 Jus untuk Menurunkan Berat Badan, Mulai dari Jus Semangka hingga Jus Delima

"Karena larangan mudik, kemungkinan masyarakat akan ke tempat wisata. Kalau di Jakarta Selatan ada Ragunan, kami tempatkan 50 personel di sana," ujar Kepala Satpol PP Jakarta Selatan Ujang Harmawan

Taman Margasatwa Ragunan juga melibatkan TNI dan Polri guna menjaga peberlakukan prokes dan pengaturan lalu lintas.

"Tetap harus dijalankan kalau ada pelanggaran tetap kita tindak baik itu pelanggaran pemakaian masker kerumunan maupun tempat tempat usaha yang melebihi kapasitas," tuturnya.***

Halaman:

Editor: Muhamad Gilang Priyatna

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah