Habib Rizieq Akui Belum Pantas Disebut Imam Besar, Musni Umar: Umat Islam Sematkan Itu sebagai Tanda Cinta

- 19 Juni 2021, 18:55 WIB
Kolase foto Musni Umar dan Habib Rizieq.
Kolase foto Musni Umar dan Habib Rizieq. /Twitter @musniumar dan @Kabar_FPI/

Imam Besar Habib Rizieq Syihab disematkan oleh umat Islam Indonesia,” tutur Musni Umar seperti dikutip Pikiranrakyat-Depok.com pada Sabtu, 19 Juni 2021.

Maka dari itu, ia menilai bahwa sebutan Imam Besar bukan merupakan keinginan Habib Rizieq seorang.

Bukan maunya HRS,” ucap Musni Umar melalui akun Twitter miliknya, @musniumar.

Baca Juga: Prediksi Copa America 2021 Grup B Venezuela vs Ekuador, La Tricolor Bidik Kemenangan Perdana dari La Vinotinto

Ia berpendapat bahwa sebutan Imam Besar yang disematkan pada Habib Rizieq sebagai bentuk tanda hormat dan cinta dari umat.

Tanda hormat dan cinta tersebut, lanjut dia, disematkan karena Habib Rizieq dianggap konsisten, jujur, serta berani melawan kezaliman dan ketidakadilan.

Umat sematkan IB HRS sebagai tanda hormat dan cinta kpd beliau yg dianggap konsisten, jujur, a'lim dan berani melawan kezaliman dan ketidak-adilan,” ujarnya.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x