Tanggapi Soal Kebakaran Gedung Kantor BPOM, dr. Tirta: Harus Diusut Penyebabnya

- 19 Juli 2021, 06:40 WIB
dr. Tirta Mandira Hudhi menanggapi peristiwa kebakaran di Kantor BPOM RI.
dr. Tirta Mandira Hudhi menanggapi peristiwa kebakaran di Kantor BPOM RI. /Instagram.com/@dr.tirta

PR DEPOK - dr. Tirta berikan tanggapan soal berita kantor Badan Pengawasan Obat dan Makanan (POM) kebakaran.

Seperti diketahui kantor BPOM dikabarkan d Juli 2021.

Kebakaran kantor BPOM yang berada di Jl. Percetakan Negara Raya No. 29, Kelurahan Johar Baru, Kecamatan Johar Baru, Jakarta Pusat tersebut diperkirakan terjadi pada pukul 21.30 WIB.

Baca Juga: Gunakan Kode Redeem FF 'Free Fire' Hari Ini 19 Juli 2021 untuk Dapatkan Hadiah Skin dan Lainnya

Namun hingga saat ini belum diketahui penyebab kebakaran kantor BPOM tersebut.

Dari kejadian tersebut dr. Tirta pun memberikan tanggapannya lewat unggahan yang diunggah di akun Instagram pribadinya @dr.tirta.

Dalam unggahan tersebut dr. Tirta mengatakan bahwa kabar kebakaran kantor BPOM tersebut merupakan kabar yang buruk.

“Kantor @bpom_ri kebakaran guys. Kabar sangat buruk,” ujar dr. Tirta yang dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari unggahan akun Instagram @dr.Tirta pada 19 Juli 2021.

Unggahan dr. Tirta.
Unggahan dr. Tirta.

Halaman:

Editor: Muhamad Gilang Priyatna

Sumber: Instagram @dr.tirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x