Eks Koruptor Jadi Komisaris BUMN, Christ Wamea: Heran Jokowi Bisa Biarkan Anak Buahnya Berikan Jabatan

- 6 Agustus 2021, 15:10 WIB
Tokoh Papua, Christ Wamea.
Tokoh Papua, Christ Wamea. /Twitter @PutraWadapi

Baru-baru ini, penunjukkan politisi PDIP, Izedrik Emir Moeis sebagai komisaris BUMN PT Pupuk Iskandar Muda menuai berbagai macam kritik dari publik.

Terlebih di situs resmi PT Pupuk Iskandar Muda, pihak perusahaan menyatakan telah menerapkan prinsip tata kelola perusahaan yang baik dalam menjalankan usahanya.

Tangkapan layar cuitan Christ Wamea./Twitter/@PutraWadapi
Tangkapan layar cuitan Christ Wamea./Twitter/@PutraWadapi

PT Pupuk Iskandar Muda sendiri merupakan anak usaha PT Pupuk Indonesia (Persero).

Emir Moeis yang ditunjuk sebagai komisaris merupakan mantan narapidana kasus korupsi proyek pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU), Tarahan, Lampung pada tahun 2004 silam.***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Twitter @PutraWadapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah