Lagi, 207.000 Dosis Vaksin AstraZeneca Tiba di Indonesia

- 4 September 2021, 15:35 WIB
Ilustrasi vaksin Covid-19 AstraZeneca.
Ilustrasi vaksin Covid-19 AstraZeneca. /Pexels/Thirdman.

Dengan kedatangan dosis terbaru ini, kini vaksin yang masuk ke Indonesia baik dalam bentuk bulk maupun jadi berjumlah sekitar 220,4 juta dosis vaksin.

Program vaksinasi perlu terus dipercepat dan diperluas untuk memperkuat pengendalian pandemi Covid-19.

Diketahui bersama, program vaksinasi merupakan salah satu upaya untuk hidup berdampingan dengan virus yang awal ditemukan di China.

"Ketersediaan vaksin menjadi kunci kecepatan vaksinasi. Maka dari itu, pemerintah terus bekerja keras untuk mendatangkan vaksin melalui berbagai skema," kata dia.

Baca Juga: Cara Daftar BLT Anak Sekolah 2021, Penuhi 3 Syarat agar Siswa SD, SMP, SMA Dapatkan Bantuan Rp4,4 Juta

Meski begitu, kata dia, masyarakat harus selalu mengingat bahwa untuk memaksimalkan hal itu. Prokes harus dipekuat dari mulai menggunakan masker, jaga jarak, dan cuci tangan.

"Kami terus mengajak masyarakat untuk berpartisipasi aktif dalam penanganan pandemi," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah