Hasil Survei SMRC: Masyarakat Etnis Minang dan Sunda Paling Tidak Puas terhadap Kinerja Jokowi Ma'ruf

- 22 Oktober 2021, 13:00 WIB
Ilustrasi survei.
Ilustrasi survei. /Andreas Breitling / PIXABAY

Baca Juga: Beberapa Pemainnya Telah Bergabung Bersama Tim, Persija Optimis Meraih Kemenangan

Hasil survei SMRC terkait 2 tahun pemerintahan Jokowi-Ma'ruf ini digelar pada 15-21 September 2021.

Survei dilakukan dengan metode multistage random sampling atau dipilih secara acak dengan jumlah populasi dalam survei ini sebanyak 1.220 responden.

Dari jumlah populasi 1.220 responden, yang dapat diwawancarai sebanyak 981 orang.

Para responden diwawancarai lewat tatap muka, dengan kriteria sudah berusia 17 tahun atau lebih atau sudah menikah ketika survei dilakukan.***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Youtube SMRC TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah