Prajurit TNI AD Gugur Jadi Korban Keganasan KST Papua, Mustofa Nahrawardaya: Ada Istilah Baru Lagi

- 24 November 2021, 13:42 WIB
Humas Partai Ummat, Mustofa Nahrawardaya merespons istilah baru bagi kelompok di Papua yang telah menewaskan satu prajurit TNI AD.
Humas Partai Ummat, Mustofa Nahrawardaya merespons istilah baru bagi kelompok di Papua yang telah menewaskan satu prajurit TNI AD. /Twitter.com/@TofaTofa_id.

Cuitan Mustofa Nahrawardaya yang merespons istilah baru bagi kelompok di Papua yang menewaskan satu prajurit TNI AD.
Cuitan Mustofa Nahrawardaya yang merespons istilah baru bagi kelompok di Papua yang menewaskan satu prajurit TNI AD. Tangkap layar Twitter.com/@TofaTofa_id.

Sebagai informasi, jenazah Ari lantas dibawa ke kampung halamannya untuk dimakamkan di TPU keluarga Kasijan Wiryo Suharjo, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah.

Dalam acara tersebut, Jenderal Dudung Abdurachman selaku Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) pun memimpin upacara militer prosesi pemakaman prajurit TNI AD, Serka (Anumerta) Ari Baskoro.

Baca Juga: Erick Thohir Imbau Semua Toilet SPBU Pertamina Gratis, Christ Wamea: Itu Prestasi Dia di Kementerian BUMN

Saat pelaksanaan upacara pemakaman, Dudung mewakili seluruh keluarga besar TNI AD, menyampaikan ungkapan duka cita yang mendalam atas gugurnya salah satu prajurit terbaik.

Dia menyebut bahwa semua yang hadir dalam pemakaman bisa menyaksikan tinta emas dalam sejarah bangsa yang diikuti Ari.

Menurut Dudung, Ari telah membuktikan dirinya menjalankan kehormatan, secara moral, dan berintegritas.

Baca Juga: Sebut Isu Pembubaran MUI Tak Perlu Direspons Berlebihan, Romo Benny Disentil Shamsi Ali: Ga Usah Ikut Campur

Ia pun menyampaikan dedikasi, loyalitas dan keteguhan Ari sebagai salah satu prajurit TNI AD yang gugur sebagai pahlawan bagi negeri dan seluruh rakyat Indonesia.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Twitter @TofaTofa_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x