Luhut Pandjaitan Imbau Warga Usia 60 Tahun ke Atas Tak Keluar Rumah, Mustofa: Pak Presiden Usianya Berapa?

- 6 Februari 2022, 08:14 WIB
Mustofa Nahrawardaya menyoroti imbauan Luhut Pandjaitan warga di atas 60 tahun tidak keluar rumah dengan menyinggung usia Presiden Jokowi.
Mustofa Nahrawardaya menyoroti imbauan Luhut Pandjaitan warga di atas 60 tahun tidak keluar rumah dengan menyinggung usia Presiden Jokowi. /Twitter.com/@TofaTofa_id./

 

Cuitan Mustofa Nahrawardaya.
Cuitan Mustofa Nahrawardaya.

Untuk diketahui, Jokowi yang lahir di Surakarta, Jawa Tengah pada 21 Juni 1961 itu kini genap berusia 60 tahun.

Maka dari itu, mantan Gubernur DKI Jakarta ini pun akan berusia 61 tahun pada 21 Juni 2022 nanti.

Baca Juga: Hasil Studi Baru: Suplemen Vitamin D dan Minyak Ikan Mengurangi Risiko Kondisi Autoimun dan Covid-19

Sebelumnya, Luhut mengatakan data yang menunjukkan bahwa perawatan orang yang terjangkit varian Omicron cukup singkat.

Untuk itu, ia berpesan kepada warga berusia 60 tahun ke atas yang belum divaksin dua kali dan memiliki penyakit penyerta (komorbid) untuk tidak keluar rumah terlebih dahulu.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Twitter @TofaTofa_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah