Bansos PKH 2022 Telah Cair, Segera Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 22 Februari 2022, 11:00 WIB
Segera cairkan dana bansos PKH 2022 yang bisa dilakukan dengan cek penerima di cekbansos.kemensos.go.id
Segera cairkan dana bansos PKH 2022 yang bisa dilakukan dengan cek penerima di cekbansos.kemensos.go.id /ANTARA FOTO/ Irwansyah Putra

PR DEPOK - Pemerintah telah mempercepat penyaluran bantuan sosial (bansos) untuk tahun 2022.

Bantuan Sosial Program Keluarga Harapan (bansos PKH) adalah salah satu program pemerintah yang telah diluncurkan sejak tahun 2007 melalui Kementerian Sosial (Kemensos)

Adapun bansos PKH 2022 akan dicairkan setiap 3 bulan sekali, yakni pada bulan Januari, April, Juli, dan Oktober.

Baca Juga: Cara Mudah Dapatkan Kartu Sembako, Untuk Cek Penerima Bansos BPNT Rp 2,4 Juta

Untuk itu, Pemerintah melalui Kemensos telah menyiapkam anggaran tahun 2022 sebesar Rp 28,7 triliun yang akan di berikan pada 10 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM)

Sebagai informasi, bahwa bansos Program Keluarga Harapan (PKH) tahap I mulai cair pada Senin 21 Februari 2022.

Berikut tujuh kategori masyarakat yang berhak mendapatkan bansos PKH, yaitu:

Baca Juga: Melahirkan di Tanggal Cantik 22 02 2022, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Sah Jadi Orang Tua

1. Kategori ibu hamil/nifas mendapatkan PKH sebesar Rp3 juta/tahun;

2. Kategori anak usia dini (balita) usia 0 - 6 tahun mendapatkan PKH sebesar Rp3 juta/tahun;

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah