Perang Rusia terhadap Ukraina Masih Terjadi, SBY: Tidak Ada yang Tahu Pasti, Berakhir atau Perang Berlarut

- 3 Maret 2022, 16:21 WIB
SBY memberikan tanggapannya terkait invasi Rusia ke Ukraina yang masih terus terjadi hingga saat ini.
SBY memberikan tanggapannya terkait invasi Rusia ke Ukraina yang masih terus terjadi hingga saat ini. /Instagram/@aniyudhoyono.

Kendati demikian, SBY menekankan jika perang Rusia dengan Ukraina, jangan sampai menggunakan senjata nuklir.

“Namun, seberapa panas & eskalatifnya geopolitik di kawasan Eropa, ada 2 hal besar yg bersifat “NO GO”, pertama, jangan sampai perang ini mengarah ke “peperangan dunia”, kedua, jangan pernah berpikir dan berniat utk gunakan senjata nuklir, dari pihak manapun *SBY*,” ujar SBY.

Pasalnya jika perang nuklir dan perang dunia ketiga terjadi, SBY melihat jika upaya besar selama 70 tahun akan sia-sia.

Baca Juga: Haji Faisal Jenguk Ameena Ditemani Thariq, Atta Halilintar Langsung Restui Fuji: Insyaallah Lah Selama Baik

SBY menyarankan kepada pemimpin dunia membantu menghentikan perang Rusia dengan Ukraina ini.

“Para pemimpin dunia, terutama para pemimpin politik, harus “do something” utk cegah “2 No Go” tsb, ini sudah “beyond politics”, tetapi sebuah kewajiban moral tertinggi. Pembiaran bukanlah opsi yg bisa diterima *SBY*,” ujar SBY.

Tak hanya itu, SBY juga mengajak bangsa-bangsa sedunia bersatu guna menghentikan konflik Rusia dengan Ukraina.***

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Twitter @SBYudhoyono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah