Login cekbansos.kemensos.go.id, Ada BLT Minyak Goreng Rp300 Ribu yang Cair April 2022 bagi 3 Kategori Ini

- 5 April 2022, 14:00 WIB
Segera login di cekbansos.kemensos.go.id karena ada BLT minyak goreng Rp300.000 yang mulai cair April untuk 3 kategori.
Segera login di cekbansos.kemensos.go.id karena ada BLT minyak goreng Rp300.000 yang mulai cair April untuk 3 kategori. /Nova Wahyudi/Antara

PR DEPOK - Pemerintah masih menyalurkan sejumah bansos kepada masyarakat hingga April 2022, termasuk BLT minyak goreng Rp300 ribu.

BLT minyak goreng Rp300 ribu yang mulai cair April 2022 hanya diberikan kepada tiga kategori yang berhak, yakni peserta PKH, penerima bansos BPNT Kartu Sembako dan pedagang kaki lima atau PKL penjual gorengan.

Untuk itu, masyarakat yang merasa sebagai tiga kategori penerima BLT minyak goreng Rp300 ribu yang mulai cair April 2022, bisa segera login di link cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: BLT Rp750 Ribu Cair April 2022 Usai Masukkan NIK KTP ke Sini, Hubungi Nomor Ini jika Tak Dapat PKH

Untuk cek apakah namanya tertera sebagai kategori penerima BLT minyak goreng Rp300.000 yang mulai cair April 2022 pun sangat mudah dan bisa dilakukan secara online.

Cara Cek BLT Minyak Goreng

1. Kunjungi situs cekbansos.kemensos.go.id.

2. Kemudian masukkan nama Provinsi/Kabupaten/Kota, Kecamatan dan Desa.

3. Masukkan data diri sesuai KTP.

Baca Juga: Jadwal Pembagian Set Top Box atau STB Gratis Tahap I Bulan April bagi 3,2 Juta Penerima

4. Lalu ketik 8 huruf kode (dipisahkan spasi) yang disediakan dalam kotak.

5. Jika huruf kode kurang jelas, ulangi lagi untuk mendapatkan kode baru.

6. Terakhir, klik tombol "Cari Data".

Selanjutnya, tunggu hingga link cekbansos.kemensos.go.id menampilkan hasil yang sesuai dengan data KTP telah yang dimasukkan.

Baca Juga: Ikuti Jejak Pertamax, Luhut Bocorkan Rencana Harga Pertalite dan Gas Elpiji 3 Kg Ikut Naik Bertahap

Jika terdaftar sebagai penerima bansos PKH, maka akan muncul keterangan nama, wilayah, dan BLT minyak goreng yang diterima akan cair pada April 2022.

Untuk diketahui, pemerintah menyalurkan BLT minyak goreng yang mulai cair April 2022 dimaksudkan untuk meringankan beban masyarakat imbas dari kenaikan harga minyak goreng akhir-akhir ini.

BLT minyak goreng Rp300 ribu cair April 2022 ini diberikan kepada mereka yang sudah terdaftar sebagai penerima bantuan sebelumnya, yakni kategori penerima PKH dan BPNT.

Baca Juga: Susul Indra Kenz, Fakarich Jadi Tersangka Usai Polisi Temukan 2 Barang Bukti

Selain itu, pedagang kaki lima atau PKL penjual gorengan juga masuk sebagai kategori penerima BLT minyak goreng Rp300 ribu yang mulai cair April 2022.

BLT minyak goreng Rp300 ribu yang mulai cair April 2022 ini diberikan kepada 20,5 juta penerima PKH dan BPNT, serta 2,5 juta PKL penjual gorengan.

Adapun BLT minyak goreng Rp300 ribu yang mulai cair April 2022 ini merupakan rapelan bantuan mulai April hingga Juni 2022, yang mana tiap bulan senilai Rp100.000.

Baca Juga: Susul Indra Kenz, Fakarich Jadi Tersangka Usai Polisi Temukan 2 Barang Bukti

Terkait penyaluran BLT minyak goreng Rp300.000 yang mulai cair April 2022, Presiden Jokowi pun meminta kementerian dan lembaga terkait untuk dapat berkoordinasi dalam penyaluran bantuan.

BLT minyak goreng Rp300.000 yang mulai cair April 2022 ini merespons tingginya harga minyak goreng akhir-akhir ini.

Jokowi juga menuturkan agar BLT minyak goreng Rp300.000 yang mulai cair April 2022, bisa untuk meringankan beban rakyat.***

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah