Link Pendaftaran Mudik Gratis Kemenhub 2022, Lengkap dengan Syarat dan Ketentuan

- 9 April 2022, 14:30 WIB
Ilustrasi mudik gratis 2022. Cara daftar mudik gratis Kemenhub yang dibuka hari ini, syarat, dan 14 kota tujuan.
Ilustrasi mudik gratis 2022. Cara daftar mudik gratis Kemenhub yang dibuka hari ini, syarat, dan 14 kota tujuan. /PIXABAY/@Alexas_Fotos

Untuk masyarakat yang berminat mendaftar mudik gratis Kemenhub 2022 ini, bisa mendaftar lewat link ini www.mudikhubdat2022.com.

Caranya cukup mudah, lakukan registrasi terlebih dulu, lalu masuk atau login dan diteruskan dengan mengisi data lengkap.

Baca Juga: BPNT April 2022 Cair Lebih Banyak karena BLT Minyak Goreng? Cek Penerima Bansos Pakai HP di Sini

Kemudian menunggu verifikasi dan validasi sistem, lalu calon pemudik dapat mengunduh dan cetak QR e-tiket peserta mudik gratis Kemenhub 2022 jika sudah tervalidasi.

Nantinya calon pemudik harus membawa QR e-tiket beserta data pendukung lainnya seperti KTP, Kartu Keluarga/KK, dan bukti Vaksin ke lokasi registrasi.

Adapun syarat dan ketentuan yang perlu diperhatikan bagi calon pemudik gratis 2022 di antaranya:

Baca Juga: Cara Cek BSU April 2022 bagi Pekerja, Login kemnaker.go.id agar Tahu Status Penerima BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta

1. Tetap menerapkan dan mematuhi protokol kesehatan.

2. Selalu menjaga jarak minimal 1.5 meter dan menghindari kerumunan.

3. Hindari berbicara secara langsung atau melalui telepon.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah