Kenali dan Cermati! Simak Cara Memeriksa Keaslian Uang Kertas Baru Tahun Emisi 2022

- 18 Agustus 2022, 15:52 WIB
Uang kertas baru tahun emisi 2022 Rp100 ribu
Uang kertas baru tahun emisi 2022 Rp100 ribu /

- Benang pengaman

- Diraba terasa kasar pada bagian tertentu

- Diraba ada kode tunanetra (blind code)

- Diterawang tanda air (watermark) dan electrotype

Baca Juga: Penyebab Bansos PBI 2022 Tidak Bisa Cair Tunai, Lengkap dengan Cara Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- Diterawang gambar saling isi (rectoverso)

4. Uang Kertas Pecahan Rp10.000

- Dilihat gambar utama depan terdapat gambar Frans Kaisiepo

- Gambar utama bagian belakang Tari Pakarena, pemandangan alam Taman Nasional Wakatobi, dan Bunga Cempaka Hutan Kasar

- Ukuran 136 mm x 65 mm

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: BI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x