Cek Informasi dan Layanan Administrasi Kepesertaan BPJS Kesehatan Lewat Aplikasi Mobile JKN

- 13 September 2022, 14:35 WIB
Ilustrasi layanan peserta BPJS Kesehatan.
Ilustrasi layanan peserta BPJS Kesehatan. /BPJS Kesehatan.

3. Fitur Perubahan Data Peserta

Fitur ini menampilkan menu ubah data peserta, meliputi perubahan nomor handphone, alamat email, alamat surat, pindah FKTP, dan pindah kelas.

Baca Juga: Bansos PKH Tahap 3 Cair hingga 30 September 2022, Segera Cek Penerima lewat cekbansos.kemensos.go.id

4 Fitur Ketersediaan Tempat Tidur

Fitur ini menampilkan ketersediaan tempat tidur rumah sakit sesuai kelas.

5. Fitur Obat Ditanggung

Fitur ini menampilkan informasi jenis obat yang ditanggung untuk peserta JKN-KIS, meliputi nama, kandungan, dan restriksi obat.

6. Fitur Lokasi

Fitur ini menampilkan informasi alamat kantor BPJS Kesehatan dan Fasilitas Kesehatan yang bekerja sama dengan BPJS Kesehatan.

Baca Juga: 3 Metode Pencairan BLT BBM Rp300.000 di Kantor Pos yang Sedang Cair September

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima

Sumber: BPJS Kesehatan Indonesia Baik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah