BNPB Prediksi Cuara Ekstrem dan Badai Terjadi Jelang Akhir Tahun, Warga Diminta Waspada

- 27 Desember 2022, 19:45 WIB
BMKG Imbau masyarakat waspada cuaca ekstrem hingga tahun baru 2023.
BMKG Imbau masyarakat waspada cuaca ekstrem hingga tahun baru 2023. /Instagram/@bmkg/

“Jika terjadi hujan lebih dari 2 jam dan jarak pandang sudah tidak terlihat, segera pindah ke tempat yang lebih tinggi dan aman. Tunggu hingga 1-2 jam, hingga intensitas hujan tidak kembali besar baru bisa kembali,” ujar Abdul.

Tentu saja dengan prediksi hujan lebat ini pemerintah sudah menyiapkan siaga bencana bila terjadi hal yang tidak diinginkan.

BNPB sudah menyiapkan logistik apabila ada wilayah yang dibutuhkan.

Baca Juga: Cek Daftar Nama Penerima BPNT 2023 Lewat cekbansos.kemensos.go.id

Logistik yang disiapkan seperti perahu karet untuk evakuasi dan makanan siap saji.

Tentu saja BNPB sendiri sudah bekerja sama dengan pemerintah masing-masing daerah untuk melakukan pencegahan.

“Kita juga koordinasi dengan Pemprov DKI, untuk menyiapkan alat perangkat dan personel, pompa, perahu karet dan lain-lain,” Ujar Abdul.

Baca Juga: Warga di Riau Ditemukan Tewas Diterkam Buaya, Berikut Kronologinya

Selain itu ahli klimatologi BRIN Dr Erma Yulihastin melalui akun sosial medianya mengatakan akan ada potensi banjir besar akibat badai dahsyat di daerah Jabodetabek dan Banten.

Hal ini dilihat dari terbentuknya jalur tol hujan dari laut ke darat bernama badai squall line di Samudera Hindia yang bergabung dengan badai konvektif skala meso (MCC),yang terbentuk di darat dengan inti badai berada di wilayah Banten.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah