Pemerintah Siapkan Charging Station Mobil Listrik di 14 Rest Area, Dimana Saja?

- 15 April 2023, 11:52 WIB
Ilustrasi. Simak info soal charging station mobil listrik.
Ilustrasi. Simak info soal charging station mobil listrik. /Dok Kementerian PUPR

Rest Area KM 519A

Rest Area KM 626A

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 51 Dibuka Hari Ini? Cek Jadwal dan Cara Daftarnya di www.prakerja.go.id

Rest Area KM 695A

TOL JAKARTA – BOGOR – CIAWI
(JAGORAWI)

Rest Area KM 10A arah Bogor

Rest Area KM 21B arah Jakarta

“Charging Point atau Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum juga sudah tersedia dikota-kota besar pulau jawa yang menjadi destinasi para pemudik” seperti yang diunggah dalam instagram @kemenpupr.

Baca Juga: PKH Tahap 2 Mulai Disalurkan, Jika Belum Daftar Bansos, Segera Simak Penjelasannya di Sini!

Kamu yang menggunakan kendaraan bertenaga listrik sudah tidak perlu khawatir lagi, tentang dimana pengisian bahan bakar tenaga listrik. Karena kementrian perhubungan sudah menyiapkan fasilitas bagi kamu yang melakukan perjalanan mudik dengan menggunakan kendaraan
listrik.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah