Logo, Tema, dan Twibbon Hari Santri Nasional 22 Oktober 2023, Ini Cara Pasangnya

- 11 Oktober 2023, 19:01 WIB
Logo Hari Santri Nasional 2023 Resmi dari Kemenag
Logo Hari Santri Nasional 2023 Resmi dari Kemenag /

1. Bendera Merah Putih dan Api yang Berkobar

Melambangkan semangat nasionalisme, yang merupakan karakteristik santri yang cinta tanah air.

2. Jaringan Digital

Menggambarkan transformasi teknologi digital yang diterapkan oleh para santri.

Baca Juga: Apakah Ada Perbedaan Kriteria Penerima Bansos PKH dan BPNT Oktober 2023?

3. Empat Pilar

Mewakili empat pilar kebangsaan Indonesia, yaitu Pancasila, UUD 1945, Bhineka Tunggal Ika, dan NKRI.

4. Titik Warna Kuning di Atas Empat Pilar

Menggambarkan kesigapan para santri dalam menjaga empat pilar kebangsaan.

Baca Juga: Info Tanggal Pencairan Bansos PKH Oktober 2023, Dana Akan Cair Khusus Daftar Nama di Sini

5. Simbolisasi Huruf Nun

Sebagai simbol ilmu pengetahuan yang diperjuangkan oleh santri.

6. Goresan Tinta

Mengandung makna tentang jihad santri di zaman ini, yaitu dengan mengembangkan ilmu pengetahuan pesantren melalui kemajuan teknologi demi kejayaan negeri.

Baca Juga: 6 Kriteria Penerima Bansos PKH Oktober 2023, Apakah Ada Syarat Baru?

Logo ini memiliki lima warna, masing-masing dengan makna tersendiri. Merah mencerminkan semangat yang menyala dalam berjuang. Putih melambangkan kesucian dan kemurnian.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah