Jadwal Lengkap MotoGP Austria 2022 Akhir Pekan Ini 19-21 Agustus 2022: Peluang Besar bagi Ducati

18 Agustus 2022, 07:06 WIB
Simak jadwal MotoGP Austria 2022 yang akan berlangsung akhir pekan ini 19-21 Agustus 2022. /REUTERS/Pedro Nunes/

PR DEPOK - Simak jadwal lengkap MotoGP Austria 2022 yang akan digelar pada akhir pekan ini 19-21 Agustus 2022.

Setelah melakoni Grand Prix (GP) Inggris dua pekan lalu, kali ini MotoGP akan memasuki seri ke-13 yang akan dihelat di GP Austria.

MotoGP Austria 2022 akan berlangsung di Sirkuit Red Bull Ring mulai Jumat, 19 Agustus hingga Minggu, 21 Agustus 2022.

Baca Juga: Jadwal Acara NET TV 18 Agustus 2022: Zona Musik hingga Biar Viral Bakal Tayang Hari Ini

Seperti yang diketahui, GP Austria kerap kali bersahabat dengan tim Ducati.

Tercatat sejak menggelar balapan MotoGP di tahun 2016, ada empat pembalap Ducati yang berhasil keluar sebagai pemenang di GP Austria, di antaranya Andrea Dovizioso, Andrea Iannone, Jorge Lorenzo, dan Jorge Martin.

Selebihnya, tim tuan rumah Red Bull KTM sukses meraih kemenangan pada tahun 2020 dan 2021.

Ducati memiliki kans besar untuk kembali meraih kemenangan di GP Austria 2022 ini setelah sebelumnya berhasil memenangkan balapan di GP Inggris 2022 lewat Francesco Bagnaia.

Baca Juga: Hati-hati! 5 Faktor Berikut Bisa Tingkatkan Risiko Diabetes

Masyarakat Indonesia bisa menyaksikan persaingan sengit antar pembalap dalam race MotoGP Austria 2022 yang akan disiarkan langsung oleh Trans7 pada Minggu, 21 Agustus 2022.

Dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari situs resmi MotoGP, berikut adalah jadwal lengkap MotoGP Austria 2022 yang akan digelar akhir pekan 19-21 Agustus 2022

Jumat, 19 Agustus 2022

FP1 Moto3: 14.00-14.40 WIB

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Depok Hari Ini Kamis, 18 Agustus 2022: Hujan Disertai Angin Kencang Jelang Sore

FP1 MotoGP: 14.55-15.40 WIB

FP1 Moto2: 15.55-16.35 WIB

FP2 Moto3: 18.15-18.55 WIB

FP2 MotoGP: 19.10-19.55 WIB

Baca Juga: Kebakaran di Food Court Tunjungan Plaza, Dugaan Sementara Akibat Cerobong Asap Tak Berfungsi

FP2 Moto2: 20.10-20.50 WIB

Sabtu, 20 Agustus 2022

FP3 Moto3: 14.00-14.40 WIB

FP3 MotoGP: 14.55-15.40 WIB

FP3 Moto2: 15.55-16.35 WIB

Baca Juga: PKH Tahap 3 Cair untuk Ibu Hamil hingga Lansia, Segera Cek Penerima Bansos 2022 Online untuk Dapat Bantuannya

Q1 Moto3: 17.35-17.50 WIB

Q2 Moto3: 18.00-18.15 WIB

FP4 MotoGP: 18.30-19.00 WIB

Q1 MotoGP: 19.10-19.25 WIB

Baca Juga: Lirik Lagu Lily dari Alan Walker, K-391 dan Emelie Hollow Lengkap dengan Terjemahan Bahasa Indonesia

Q2 MotoGP: 19.35-19.50 WIB

Q1 Moto2: 20.10-20.25 WIB

Q2 Moto2: 20.35-20.50 WIB

Minggu, 21 Agustus 2022

WUP Moto3: 14.00-14.10 WIB

Baca Juga: Tegas! Pengacara Brigadir J Minta Polisi Jadikan Tersangka Pihak yang Halangi Penyidikan

WUP Moto2: 14.20-14.30 WIB

WUP MotoGP: 14.40-15.00 WIB

Race Moto3: 16.00 WIB

Race Moto2: 17.20 WIB

Baca Juga: Farel Prayoga Nyanyikan Lagu 'Ojo Dibandingke', Berhasil Buat Jokowi Tersenyum hingga Ibu Iriana Berjoget

Race MotoGP: 19.00 WIB

Disclaimer

Tim PikiranRakyat-Depok.com tidak bertanggungjawab atas perubahan jadwal yang terjadi. Pasalnya hal itu merupakan kewenangan pihak-pihak terkait.***

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah

Sumber: MotoGP

Tags

Terkini

Terpopuler