Cara Cek Penerima PIP Kemdikbud 2023 Pakai NIK dan NISN, Cairkan Dana hingga Rp1 Juta sebelum 31 Januari 2023

- 24 Januari 2023, 09:32 WIB
Ilustrasi – Buka pip.kemdikbud.go.id.*
Ilustrasi – Buka pip.kemdikbud.go.id.* /Pixabay/Ramadhan Notonegoro/

- Siswa SMP mendapat bantuan dana sebesar Rp750 ribu per tahun

- Siswa SMA mendapat bantuan dana sebesar Rp1 juta per tahun.

Pencairan dana PIP Kemdikbud 2023 akan segera disalurkan mulai bulan Januari ini.

Sebelum melakukan pencairan, calon penerima wajib melakukan aktivasi rekening.

Aktivasi rekening dapat dilakukan maksimal tanggal 31 Januari 2023.

Baca Juga: MUI Kecam Keras Pembakaran Al Quran di Swedia yang Dilakukan Rasmus Paludan: Tak Beradab

Oleh karena itu, bagi calon penerima PIP Kemdikbud segera melakukan aktivasi rekening.

Sementara itu, untuk dapat mengecek status penerima PIP atau tidak dapat mengakses link pip.kemdikbud.go.id.

Login link tersebut pakai HP secara online hanya dengan menginput nomor NIK dan NISN.

NIK dapat Anda lihat dalam Kartu Keluarga, sementara NISN biasanya dapat dari pihak sekolah.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah